Kesucian Bulan Muharram Yang Ternoda

Kesucian Bulan Muharram Yang Ternoda Yusuf Abu Ubaidah As Sidawi Bulan Muharram adalah bulan yang istimewa dalam Islam. Nabi menyebutkan bulan Muharrom dengan nama Syahrullah (bulan Allah). Rasulullah bersabda: أَفْضَلُ الصِّيَامِ بَعْدَ رَمَضَانَ شَهْرُ اللَّهِ الْمُحَرَّمُ Puasa yang paling utama setelah puasa Ramadhan adalah puasa pada bulan Allah Muharram. (HR. Muslim 1163) Al-Hafizh Ibnu Rajab mengatakan: “Nabi memberi nama Muharram dengan Syahrullah. Penyandaran bulan ini kepada Allah menunjukkan kemuliaan dan keutamaannya. Karena Allah tidak akan menyandarkan sesuatu kepada diriNya kecuali pada makhlukNya yang istimewa”. (Lathaiful Ma’arif, hal. 81) Oleh karenanya,…

Baca Selengkapnya...

Dahsyatnya Neraka, Kenapa Kau Buat Bahan Canda?

Dahsyatnya Neraka, Kenapa Kau Buat Bahan Canda? Yusuf Abu Ubaidah As Sidawi Neraka adalah adzab Allah untuk musuh-musuhNya. Neraka adalah penjara untuk para pelaku dosa. Neraka adalah tempat kehinaan yang teramat besar dan kerugian yang nyata. Tiada kehinaan maupun kerugian yang lebih besar daripada kehinaan dan kerugiannya. Neraka adalah tempat yang sangat mengerikan. Di sana disiapkan berbagai jenis siksa, kepedihan dan kesedihan yang tidak akan dapat dilukiskan oleh pena dan tak akan mampu digambarkan oleh kata-kata. (Syarah Rukun Iman, Ust. Yazid bin Abdul Qadir Jawas Rahimahullah, 3/193-194) Dari Anas bin…

Baca Selengkapnya...

Ngalap Berkah Dengan Peninggalan Rasulullah

Ngalap Berkah Dengan Peninggalan Rasulullah Yusuf Abu Ubaidah As Sidawi Lagi viral tentang seorang yang mengaku mendapat amanah tuk membawa sehelai rambut peninggalan Rasulullah yg bersertifikat. Banyak orang tefitnah & terkagum sehingga berebut untuk mencium dan ngalap berkah darinya. Bahkan sekarang ada yang membisniskannya. Berikut ini penjelasan singkat tentang masalah tersebut agar kita tidak termasuk korban hoaks tersebut. 1. Pembagian Peninggalan Nabi Syeikh Abdul Muhsin Al-‘Abbad menjelaskan: “Peninggalan Rasulullah terbagi menjadi tiga: 1. Peninggalan beliau berupa hadits dan sunnah. Ini wajib dijaga. 2. Peninggalan beliau berupa tempat. Ini jika shahih,…

Baca Selengkapnya...

Hajinya Anak Usia Dua Bulan, Sahkah?

Hajinya Anak Usia Dua Bulan, Sahkah? Yusuf Abu Ubaidah As Sidawi Bila ada anak usia baru dua bulan sudah diajak orang tuanya untuk menunaikan ibadah haji. Apakah sah haji anak tersebut dan apakah sudah gugur kewajiban hajinya sehingga tidak perlu berangkat haji lagi nanti saat sudah baligh? Mari kita bahas masalah ini secara ilmiah agar menjadi tambahan ilmu, bukan cuma omongan liar bahkan cemoohan yang tidak ada faidahnya. Pada dasarnya semua amal ibadah, disyaratkan agar sah adalah mumayyiz (mengerti atau usia 7 tahun), hanya saja para ulama mengecualikan haji dan…

Baca Selengkapnya...

Kenanganku Bersama Al Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas

Kenanganku Bersama Al Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas Ditulis oleh: Yusuf Abu Ubaidah As Sidawi Ayyub as Sikhtiyani rahimahullah berkata: “Tatkala saya diberi kabar kematian seorang Ahli Sunnah, seakan-akan saya kehilangan sebagian anggota tubuh saya”. (Syarh Ushul I’tiqad Ahli Sunnah 1/60, Hilyah Auliya 3/9) Hari Kamis 11 Juli 2024 kita semua dikejutkan dengan berita duka wafatnya Ustadzuna wa Waliduna Yazid bin Abdul Qadir Jawas. Dunia medsos dipenuhi kalimat takziyah dan doa kebaikan untuk beliau, bahkan di hari Jumat ini banyak sekali jamaah, ustadz, murid beliau dari berbagai penjuru indonesia…

Baca Selengkapnya...