Syi’ah Menghujat Sahabat Nabi Urgensi Pembahasan Pembahasan tentang tema ini sangatlah penting karena beberapa faktor: 1. Masalah ini termasuk aqidah yang telah mapan dalam kitab-kitab salaf. 2. Bantahan terhadap beberapa pemahaman yang menyimpang seperti Syi’ah. 3. Mengokohkan kita untuk semakin cinta dan mengikuti jalan para Sahabat. Definisi Sahabat Definisi “sahabat” yang paling bagus adalah sebagaimana dikatakan oleh al-Hafizh Ibn Hajar al-Asqalani Rahimahullahu Ta’ala, “Sahabat adalah setiap yang bertemu dengan Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam, beriman kepada beliau, meninggal dalam Islam, sekalipun pernah murtad.”[1] Penjelasan definisi ini: – Setiap: Mencakup pria…
Baca Selengkapnya...Tahun: 2014
Natal Bersama dan Selamat Natal Dalam Timbangan
Natal Bersama dan Selamat Natal Dalam Timbangan Mukadimah Nuansa Natal di negeri yang mayoritas muslim ini sangat terasa kemeriahannya. Mal-mal dan pusat perbelanjaan serta media televisi menggelar acara-acara bertemakan Natal. Semua itu untuk memeriahkan hari Christmas yang diyakini kaum Nasrani sebagai hari kelahiran al-Masih atau Yesus yang diklaim sebagai Tuhan atau anak Tuhan, sebuah akidah kufur yang sangat bertentangan 180 derajat dengan akidah Islam. Di tengah-tengah zaman penuh fitnah ini, prinsip akidah yang sudah mapan seringkali digoyang dan dianulir. Atas dalih toleransi umat beragama, sebagian umat muslim menghormati perayaan agama…
Baca Selengkapnya...Ulama al-Syafi‘iyyah Menegaskan Allah di Atas ‘Arsy
Ulama al-Syafi‘iyyah Menegaskan Allah di Atas ‘Arsy Sesungguhnya akidah bahwa Allah di atas ‘Arsy adalah akidah yang hak (benar). Dasarnya berupa dalil-dalil Alquran, Hadis, ijmak ulama, akal, dan fitrah sangat banyak dan sangatlah gamblang. Cukuplah bagi kita merenungi ucapan berikut: قَالَ بَعْضُ أَكَابِرِ أَصْحَابِ الشَّافِعِيِّ : فِي الْقُرْآنِ أَلْفُ دَلِيْلٍ أَوْ أَزْيَدُ تَدُلُّ عَلَى أَنَّ اللهَ تَعَالَى عَالٍ عَلَى الْخَلْقِ وَأَنَّهُ فَوْقَ عِبَادِهِ “Sebagian tokoh senior mazhab al-Syafi‘i mengatakan, ‘Dalam Alquran terdapat seribu dalil atau lebih yang menunjukkan bahwa Allah tinggi di atas makhluk dan Allah di atas hamba-Nya.’”[1] Semoga…
Baca Selengkapnya...Melihat Allah di Akhirat Anugerah Teristimewa-Bagian ke-2 (selesai)
Melihat Allah di Akhirat Anugerah Teristimewa-Bagian ke-2 (selesai) Pada edisi lalu, telah kita bahas tentang akidah Ahlusunah wal Jamaah dalam masalah melihat Allah di akhirat kelak berdasarkan dalil-dalil Alquran, hadis yang mutawatir, ijmak, dan akal, serta mungkinkah melihat Allah di dunia dan apakah Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam pernah melihat Allah. Nah, pada kesempatan kali ini, kita akan melanjutkan pembahasan ini pada beberapa poin berikut: 1. Kiat meraih anugerah melihat Allah 2. Kelompok yang menyimpang dalam masalah ini 3. Syubhat para pengingkar dan jawabannya 4. Beberapa masalah tentang melihat Allah…
Baca Selengkapnya...Melihat Allah di Akhirat Anugerah Teristimewa
Melihat Allah di Akhirat Anugerah Teristimewa Bagian 1 Muqaddimah Masalah ini merupakan salah satu pembahasan aqidah yang sangat penting. Bagaimana tidak, sedangkan hal itu merupakan kenikmatan yang teramat agung. Inilah salah satu pokok di antara pokok-pokok aqidah yang telah mapan dalam Islam, perkara aqidah yang didukung oleh banyak sekali dalil-dalil al-Qur‘an dan as-Sunnah, disepakati oleh seluruh nabi dan rasul serta para sahabat dan imam-imam Islam sepanjang masa. Pembahasannya menyejukkan pandangan Ahli Sunnah dan membuat geram para ahli bid’ah, dan menyembulkan semangat hamba untuk berlomba-lomba meningkatkan amal shalih dalam menggapainya.[1] Syaikhul…
Baca Selengkapnya...