Serba-Serbi Fiqih Zakat Urgensi Pembahasan 1. Zakat merupakan salah satu rukun Islam yang semestinya kita pelajari bersama hukum-hukumnya. 2. Masih banyaknya umat Islam yang belum faham tentang zakat, sehingga jarang yang menunaikannya. 3. Perlu digalakkannya syi’ar zakat ini sebagai solusi krisis ekonomi yang melilit negeri ini, sebagai ganti dari sistem ekonomi yang tidak syar’i.1 Mengingat pembahasan tentang zakat adalah luas, baik masalah hukum fiqih secara umum atau masalah-masalah kontemporer,2 maka di sini hanya akan disampaikan beberapa masalah pokok dan dasar tentang zakat saja. Semoga Allah melimpahkan ilmu yang bermanfaat bagi…
Baca Selengkapnya...Kategori: Fikih
Agar Safar Tidak Berbuah Dosa
Agar Safar Tidak Berbuah Dosa Sesungguhnya safar merupakan kebutuhan penting dalam kehidupan manusia. Hampir semua kita tidak lepas darinya. Mengingat begitu pentingnya, maka Islam sebagai agama yang sempurna tidak lalai untuk mengaturnya, baik dari segi adab dan hukum ibadah seputarnya. Hanya, amat disayangkan, kebanyakan kaum muslimin sekarang tidak mengetahui tatanan syari’at tersebut sehingga banyak yang terjatuh dalam kesalahan dan dosa. Mengingat bulan-bulan ke depan ini adalah musim “safar” karena liburan sekolah, rekreasi, dan wisata, pergi umrah, merantau untuk kerja atau menuntut ilmu, dan—tidak lupa pula—kebiasaan mayoritas kita di akhir puasa…
Baca Selengkapnya...Jenggot Dalam Pandangan Islam
Jenggot Dalam Pandangan Islam “Pak Jenggot, Kambing kibas, Jenggot naga, Teroris…dan seterusnya” Demikian mungkin sebagian gelar dan julukan yang biasanya harus diterima oleh orang yang berjenggot pada zaman sekarang, karena memang orang yang berjenggot sangat asing sekali pada zaman sekarang, baik di lingkungan masyarakatnya, tempat kerjanya, sekolahnya, bahkan mungkin di tengah keluarganya sendiri!!. Ya demikianlah jenggot, dia sekarang dianggap sangat tabu sekali, bahkan kerapkali dianggap sebagai ciri khas aliran sesat dan sebagainya, padahal banyak sekali dalil-dalil Al-Qur’an yang menegaskan kaharusan memelihara jenggot dan larangan mencukurnya. Anehnya, masih banyak suara sumbang…
Baca Selengkapnya...Jilbab Mahkota Muslimah
Jilbab Mahkota Muslimah[1] Beragam mode busana kini telah membanjiri penjuru dunia. Meruyak semarak tak hanya di perkotaan saja, bahkan pedesaan pun tak luput olehnya. Ironisnya, peminat produk yang notabene jahiliyah itu justru dari kalangan wanita-wanita muslimah. Suatu hal yang tak dapat dipungkiri lagi, bahwa maraknya busana-busana jahiliyah tersebut merupakan salah satu program orang-orang kafir dalam menghancurkan umat Islam. Mereka merusak para wanita terlebih dahulu dari segi busananya, membuat para wanita risih dengan jilbab, menebarkan berbagai kerancuan seperti perkataan “Busana itu ’kan hanya masalah adat istiadat saja! Berpakaian itu ibarat…
Baca Selengkapnya...Sekelumit Penjelasan Seputar Hukum Banjir
Sekelumit Penjelasan Seputar Hukum Banjir Ustadz Abu Ubaidah Yusuf bin Mukhtar as-Sidawi Bencana demi bencana menimpa negeri ini secara bertubi-tubi; tanah longsor, tsunami, kebakaran, gunung meletus, dan yang sedang marak sekarang ini adalah bencana banjir yang akhir-akhir ini menyerang banyak kota dan desa, termasuk kota Jakarta ibu kota Indonesia. Tentu saja, sebagai seorang muslim kita harus yakin bahwa di balik bencana tersebut terkandung hikmah bagi kita semuanya, di antaranya agar kita semua berintrospeksi dan berbenah diri, bertaubat dan bersimpuh di hadapan Allah. Sungguh, termasuk kesalahan yang amat fatal jika kita…
Baca Selengkapnya...